Manakah di bawah ini merupakan persamaan linear satu variabel a.2x-4=8 b.-4+3s=24 c.-8-d2=32 d.5(u-2)=u-2
whongaliem persamaan linier 1 variable adalah persamaan yang hanya menggunakan 1 variable dan pangkat tertinggi dari variablenya adalah 1 , jadi..... 2x - 4 = 8 adalah linier 1 variable - 4 + 3s = 24 adalah linier 1 variable - 8 - d² = 32 , bukan linier melainkan persamaan kuadrat 5(u - 2) = u - 2 adalah linier 1 variable
48 votes Thanks 114
nurfaizatussholihah
Persamaan Linear Satu Variabel adalah persamaan yang hanya mempunyai 1 variabel dan pangkat tertngginya adalah 1. Maka, yang termasuk PLSV adalah a, b, dan d.
2x - 4 = 8 adalah linier 1 variable
- 4 + 3s = 24 adalah linier 1 variable
- 8 - d² = 32 , bukan linier melainkan persamaan kuadrat
5(u - 2) = u - 2 adalah linier 1 variable
Maka, yang termasuk PLSV adalah a, b, dan d.
Itu jawabannya.