Jadi, makna kata "promosi" dan "garansi" pada iklan tersebut adalah memperkenalkan barang dagang dan jaminan produk.
Penjelasan:
Semoga Membantu Dan Bermanfaat Ya
0 votes Thanks 1
callmecheryl
Jadi, makna kata "promosi" dan "garansi" pada iklan tersebut adalah memperkenalkan barang dagang dan jaminan produk.
Promosi adalah upaya untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa dengan tujuan menarik calon konsumen untuk membeli atau mengkonsumsinya.
Garansi atau lazim pula disebut warranty adalah surat keterangan dari suatu produk bahwa pihak produsen bertanggungjawab untuk memperbaiki cacat/malfungsi yang terjadi pada bahan tertentu dari produknya selama periode waktu tertentu dan dengan syarat tertentu.
Iklan penawaran merupakan iklan yang bertujuan untuk menawarkan suatu barang atau jasa.
Bonus : Makna atau arti adalah hubungan antara lambang bunyi dengan acuannya. Makna merupakan bentuk responsi dari stimulus yang diperoleh pemeran dalam komunikasi sesuai dengan asosiasi maupun hasil belajar yang dimiliki. Makna terbagi ke dalam dua kelompok besar: speaker-sense dan linguistic-sense.
Jawaban:
Jadi, makna kata "promosi" dan "garansi" pada iklan tersebut adalah memperkenalkan barang dagang dan jaminan produk.
Penjelasan:
Semoga Membantu Dan Bermanfaat Ya
Promosi adalah upaya untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa dengan tujuan menarik calon konsumen untuk membeli atau mengkonsumsinya.
Garansi atau lazim pula disebut warranty adalah surat keterangan dari suatu produk bahwa pihak produsen bertanggungjawab untuk memperbaiki cacat/malfungsi yang terjadi pada bahan tertentu dari produknya selama periode waktu tertentu dan dengan syarat tertentu.
Iklan penawaran merupakan iklan yang bertujuan untuk menawarkan suatu barang atau jasa.
Bonus :
Makna atau arti adalah hubungan antara lambang bunyi dengan acuannya. Makna merupakan bentuk responsi dari stimulus yang diperoleh pemeran dalam komunikasi sesuai dengan asosiasi maupun hasil belajar yang dimiliki. Makna terbagi ke dalam dua kelompok besar: speaker-sense dan linguistic-sense.
Semoga mudh dipahami!!