Macam-macam gangguan penyakit pada sistem peredaran darah manusia 1). Anemia 2). Hemofilia 3). Leukimia 4). Hipotensi 5). Hipertensi Penyakit yang ditandai kekurangan HB dan kadarnya yang rendah di eritrosit serta penyakit yang ditandai dengan keadaan darah sukar membeku Apabila terjadi luka dan bersifat genetis keturunan adalah... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 dan 5
singkatnya hipertensi adalah tekanan darah / kadar darah yang terlalu tinggi dari biasanya atau biasa disebut tekanan darah tinggi
Biasanya hipertensi didefinisikan sebagai tekanan darah di atas 140/90 mmHg, dan dianggap parah jika tekanan di atas 180/120 mmHg
hipotensi adalah lawan dari hipertensi yaitu tekanan/kadar darah yang rendah dari biasanya Kondisi ini terjadi ketika tekanan darah menunjukkan angka kurang dari 90/60 mmHg.
Verified answer
Jawaban:
D. 4 dan 5
Penjelasan:
singkatnya hipertensi adalah tekanan darah / kadar darah yang terlalu tinggi dari biasanya atau biasa disebut tekanan darah tinggi
Biasanya hipertensi didefinisikan sebagai tekanan darah di atas 140/90 mmHg, dan dianggap parah jika tekanan di atas 180/120 mmHg
hipotensi adalah lawan dari hipertensi yaitu tekanan/kadar darah yang rendah dari biasanya Kondisi ini terjadi ketika tekanan darah menunjukkan angka kurang dari 90/60 mmHg.
terimakasih