Maaf Kawan aku tanya lagi nih ! Sebutkan butir butir yang berada di sila ke - 1 & ke - 2 ?
Valdesi
A. SILA KETUHANAN YANG MAHA ESA Percaya dan Takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.Hormat menghormati dan bekerjasama antar pemeluk agama dan penganut-penganut kepercayaan yang berbeda-beda sehingga terbina kerukunan hidup.Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya.Tidak memaksakan suatu agama dan kepercayaan kepada orang lain. B. SILA KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB Mengakui persamaan derajat persamaan hak dan persamaan kewajiban antara sesama manusia.Saling mencintai sesama manusia.Mengembangkan sikap tenggang rasa.Tidak semena-mena terhadap orang lain.Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.Berani membela kebenaran dan keadilan.Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai bagian dari seluruh umat manusia, karena itu dikembangkan sikap hormat-menghormati dan bekerjasama dengan bangsa lain.ini adalah yang terbaru diresmikan oleh mpr
2 votes Thanks 1
alalalnawi
Butir sila ke-1 a. bangsa indonesia menyatakan kepercayaan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa b. manusia percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, sesuai agama dan kepercayaan masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab c. mengembangkan sikap hormat menghormati bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut kepercayaan yang berbeda-beda terhadap Tuhan Yang Maha Esa. d. membina kerukunan hidup di antara sesama umat beragama dan kpercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. e. agama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa adalah masalah yang menyangkut hubungan pribadi manusia dengan Tuhan Yang Maha Esa.
butir sila ke-2 a. mengembangkan sikap saling tenggang rasa b. gemar melakukan kegiatan kemanusiaan c. berani membela kebenaran dan keadilan d. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan. e. mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia
a. bangsa indonesia menyatakan kepercayaan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
b. manusia percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, sesuai agama dan kepercayaan masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab
c. mengembangkan sikap hormat menghormati bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut kepercayaan yang berbeda-beda terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
d. membina kerukunan hidup di antara sesama umat beragama dan kpercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
e. agama dan kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa adalah masalah yang menyangkut hubungan pribadi manusia dengan Tuhan Yang Maha Esa.
butir sila ke-2
a. mengembangkan sikap saling tenggang rasa
b. gemar melakukan kegiatan kemanusiaan
c. berani membela kebenaran dan keadilan
d. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
e. mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia
semoga bisa membantu ^-^