1. atap sebuah gedung berbentuk belahan bola dengan diameter 28 cm, atap gedung tersebut akan dicat dengan biaya Rp. 25.000,00/m2. dana yang diperlukan untuk mengecat gedung tersebut adalah................ a. Rp. 3.800.000,00 b. Rp. 7.600.000,00 c. Rp. 30.800.000,00 d. Rp. 61.600.000,00
2. budi akan membuat topi ulang tahun dari karton berbentuk kerucut dengan diameter bagian bawah topi 20 cm, sedangkan tinggi topi 24 cm sebanyak 200 buah. luas karton yang diperlukan adalah ........ a. 14,67 cm b. 15,33 cm c. 15,67 m2 d. 16,33 m
arsetpopeye
Luas 1/2 bola = 1/2 . 4πr^2 = 2πr^2 = 2 . 22/7 . 14 . 14 = 1232 biaya mengecat = 1232 x 25.000 = 30.800.000
s = √(r^2 + t^2) = √(10^2 + 24^2) = √(100 + 576) = √676 = 26 luas karton = 200 x luas selimut kerucut = 200 x πrs = 200 . (3,14) . 10 . 26 = 163280 cm^2 = 16,328 m^2 = 16,33 m^2
= 2πr^2
= 2 . 22/7 . 14 . 14
= 1232
biaya mengecat = 1232 x 25.000 = 30.800.000
s = √(r^2 + t^2) = √(10^2 + 24^2) = √(100 + 576) = √676 = 26
luas karton = 200 x luas selimut kerucut
= 200 x πrs
= 200 . (3,14) . 10 . 26
= 163280 cm^2
= 16,328 m^2
= 16,33 m^2
= 2.22/7.14²
= 1232
1232 ×25.000,00
= 30.800.000 (c)