Lengkapilah jumlah kromosom pada skema proses spermatogenesis ditempat yang telah disediakan berikut ini! setelah melengkapi skema tersebut, jawablah pertanyaan berikut! Apakah jumlah kromosom antara spermatosit primer dan spermatosit sekunder sama? Jelaskan Jawabanmu
claramatika
Gambar skema tidak dilampirkan, jadi saya jawab pertanyaannya saja ya :)
Jumlah kromosom antara spermatosit primer dan spermatosit sekunder berbeda. Spermatosit primer mempunyai jumlah kromosom diploid yang berjumlah 46 buah, sedangkan spermatosit sekunder mempunyai jumlah kromosom haploid yang sejumlah 23 buah.
Nah, perbedaan jumlah kromosom ini terjadi karena pada saat spermatogenesis, spermatosit primer mengalami pembelahan meiosis atau pembelahan reduksi, sehingga sel spermatosit sekunder yang dihasilkan mempunyai jumlah kromosom setengahnya.
Jumlah kromosom antara spermatosit primer dan spermatosit sekunder berbeda. Spermatosit primer mempunyai jumlah kromosom diploid yang berjumlah 46 buah, sedangkan spermatosit sekunder mempunyai jumlah kromosom haploid yang sejumlah 23 buah.
Nah, perbedaan jumlah kromosom ini terjadi karena pada saat spermatogenesis, spermatosit primer mengalami pembelahan meiosis atau pembelahan reduksi, sehingga sel spermatosit sekunder yang dihasilkan mempunyai jumlah kromosom setengahnya.