a.Ambil gajah mandi di sumur Ambil galah dalam perahu ..................……………………………… …………………………………………………
b.Pisang muda di belah dua Manik manik mati di rembah …………………………………………………… ……………………………………………………
varlord
Pantun pada soal merupakan pantun nasehat yang sambungannya merupakan bagian inti yang berisi pesan. Berikut sambungan pantun yang dimaksud.
1. ANAK GAJAH MANDI DI SUMUR AMBIL GALAH DALAM PERAHU ORANG MUDA JANGAN TAKABUR COBAAN ALLAH SIAPA TAHU
Maksud dari sambungan pantun ini adalah agar seseorang jangan sombong dan takabur. Sifat ini biasanya melekat pada kaum muda. Sombong dan takabur bukan sikap yang baik karena cobaan tuhan selalu mengintai siapapun.
2. PINANG MUDAH DIBELAH DUA MANIK-MANIK MATI DIREMBAH DARI MUDA SAMPAI KE TUA PENGAJARAN BAIK JANGAN DIUBAH
Sambungan pantun ini mengandung nasehat agar sikap dan pengajaran yang baik selalu dipertahankan jangan diubah.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan lebih lanjut pada tautan berikut:
1.
ANAK GAJAH MANDI DI SUMUR
AMBIL GALAH DALAM PERAHU
ORANG MUDA JANGAN TAKABUR
COBAAN ALLAH SIAPA TAHU
Maksud dari sambungan pantun ini adalah agar seseorang jangan sombong dan takabur. Sifat ini biasanya melekat pada kaum muda. Sombong dan takabur bukan sikap yang baik karena cobaan tuhan selalu mengintai siapapun.
2.
PINANG MUDAH DIBELAH DUA
MANIK-MANIK MATI DIREMBAH
DARI MUDA SAMPAI KE TUA
PENGAJARAN BAIK JANGAN DIUBAH
Sambungan pantun ini mengandung nasehat agar sikap dan pengajaran yang baik selalu dipertahankan jangan diubah.
Untuk lebih memahami materi ini, silahkan simak penjelasan lebih lanjut pada tautan berikut:
makna pantun anak gajah mandi di sumur brainly.co.id/tugas/12226261
pantun pisang muda dibelah dua brainly.co.id/tugas/1541300
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Kode Soal : -
Kelas : SMP
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kategori : Melengkapi Pantun
Kata Kunci : Gajah, Mandi, Galah, Perahu