Naskah Soal : Lengkapi diagram tentang perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan berikut. Gambar terlampir
Pembahasan : Sebelum membahas tentang perbedaan kelajuan dengan kecepatan, perlu di ketahui sobat brainly tentang perpindahan dan jarak, karena perpindahan dan jarak yang melandasi perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan.
Perpindahan merupakan besarnya jarak yang diukur dari titikawal menuju titik akhir.
Jarak yaitu panjang lintasan yang ditempuh benda selama benda tersebut bergerak.
Setelah sobat ketahui apa itu perpindahan dan jarak mari kita bahas mengenai perbedaan kelajuan dan kecepatan.
kelajuan adalah perbandingan antara jarak yang ditempuh dengan selang waktu yang diperlukan benda sedangkan kecepatan adalah perpindahan suatu benda dibagi selang waktu.
Jadi dapat disimpulkan,
1.(sebelah kanan atas) Berhubungan dengan perpindahan gerak benda tiap waktu
2.(sebelah kiri kedua di bawah ) Berhubungan dengan jarak tempuh benda" v= s/t
3.(dibawah rumus kecepatan) GPS dan Sat Nav
4. Contoh dari kelajuan adalah Sepeda Motor
5.contoh dari kecepatan adalah Mobil.
Semoga jawaban ini dapat membantu ya sobat brainly.
Kelas : 7
Mapel : Fisika
Kategori : Gerak Lurus
Kata kunci :Perbedaan Kelajuan dan Kecepatan
Kode : 7.6.7
Naskah Soal : Lengkapi diagram tentang perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan berikut. Gambar terlampir
Pembahasan : Sebelum membahas tentang perbedaan kelajuan dengan kecepatan, perlu di ketahui sobat brainly tentang perpindahan dan jarak, karena perpindahan dan jarak yang melandasi perbedaan antara kelajuan dengan kecepatan.
Perpindahan merupakan besarnya jarak yang diukur dari titikawal menuju titik akhir.
Jarak yaitu panjang lintasan yang ditempuh benda selama benda tersebut bergerak.
Setelah sobat ketahui apa itu perpindahan dan jarak mari kita bahas mengenai perbedaan kelajuan dan kecepatan.
kelajuan adalah perbandingan antara jarak yang ditempuh dengan selang waktu yang diperlukan benda sedangkan kecepatan adalah perpindahan suatu benda dibagi selang waktu.
Jadi dapat disimpulkan,
1.(sebelah kanan atas) Berhubungan dengan perpindahan gerak benda tiap waktu
2.(sebelah kiri kedua di bawah ) Berhubungan dengan jarak tempuh benda" v= s/t
3.(dibawah rumus kecepatan) GPS dan Sat Nav
4. Contoh dari kelajuan adalah Sepeda Motor
5.contoh dari kecepatan adalah Mobil.
Semoga jawaban ini dapat membantu ya sobat brainly.