Latar belakang permusuhan antara singasari dan mongol
Mamanosz
Kelas xi sejarah singhasari, mongol, kertanegara, kubilai khan
Singhasari di bawah pimpinan Kertanegara menolak tunduk dan membayar upeti pada Dinasti Yuan dibawah pimpinan Kubilai Khan. Kertanegara menganggap bahwa Singasari adalah sebuah imperium yang berdaulat dan mandiri tanpa bantuan dari kerajaan Mongol tersebut.
Hal itu terjadi saat utusan Kubilai Khan, yakni Men Shi datang menghadap Kertanegara. Bukan hanya penolakan, namun saat itu utusan mongol tsb dipermalukan oleh Kertanegara. Maka kemudian, tatkala Kubalai Khan mengetahui tindakan Kertanegara, dia memerintahkan ekspedisi penyerangan ke Jawa. Tidak kurang sekitar 20-30 ribu pasukan dikerahkan dengan jumlah 1000 kapal. Namun sebelum pasukan itu tiba di Singhasari, Jayakatwang selaku penguasan Dhaha Kediri terlebih dahulu mengalahkan Singhasari. Dan, atas siasat Raden Wijaya yang kelak mendirikan imperium Majapahit yang sukses itu, pasukan Mongol tsb dialihkan untuk menyerang kerajaan Dhaha di Kediri. Kediri hancur, Raden Wijaya lantas menyerang pasukan Mongol yang diperdayanya itu. Sehingga akhirnya muncul imperium baru yang disebut Mojopahit
sejarah
singhasari, mongol, kertanegara, kubilai khan
Singhasari di bawah pimpinan Kertanegara menolak tunduk dan membayar upeti pada Dinasti Yuan dibawah pimpinan Kubilai Khan. Kertanegara menganggap bahwa Singasari adalah sebuah imperium yang berdaulat dan mandiri tanpa bantuan dari kerajaan Mongol tersebut.
Hal itu terjadi saat utusan Kubilai Khan, yakni Men Shi datang menghadap Kertanegara. Bukan hanya penolakan, namun saat itu utusan mongol tsb dipermalukan oleh Kertanegara. Maka kemudian, tatkala Kubalai Khan mengetahui tindakan Kertanegara, dia memerintahkan ekspedisi penyerangan ke Jawa. Tidak kurang sekitar 20-30 ribu pasukan dikerahkan dengan jumlah 1000 kapal. Namun sebelum pasukan itu tiba di Singhasari, Jayakatwang selaku penguasan Dhaha Kediri terlebih dahulu mengalahkan Singhasari. Dan, atas siasat Raden Wijaya yang kelak mendirikan imperium Majapahit yang sukses itu, pasukan Mongol tsb dialihkan untuk menyerang kerajaan Dhaha di Kediri. Kediri hancur, Raden Wijaya lantas menyerang pasukan Mongol yang diperdayanya itu. Sehingga akhirnya muncul imperium baru yang disebut Mojopahit