Klasifikasi tumbuhan padi beserta bahasa Indonesianya
Futaba21
Klasifikasi Tanaman Padi Berdasarkan literatur Grist (1960), padi dalam sistematika tumbuhan diklasifikasikan kedalam Kingdom : Plantae (Tumbuhan) Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji) Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga) Kelas : Liliopsida ( Tumbuhan berkeping satu / monokotil) Sub Kelas : Commelinidae Ordo : Poales Famili : Poaceae (rumput-rumputan) Genus : Oryza Spesies :Oryza sativa L. ^_^ sorry jika salah
Berdasarkan literatur Grist (1960), padi dalam sistematika tumbuhan diklasifikasikan kedalam
Kingdom : Plantae (Tumbuhan)
Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh)
Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji)
Divisi : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)
Kelas : Liliopsida ( Tumbuhan berkeping satu / monokotil)
Sub Kelas : Commelinidae
Ordo : Poales
Famili : Poaceae (rumput-rumputan)
Genus : Oryza
Spesies :Oryza sativa L.
^_^ sorry jika salah