Klasifikasi porifera berdasarkan penyusun kerangka tubuhnya
chikajessicaaPorifera adalah hewan berpori , phorus : lubang kecil atau pori, dan ferre : mempunyai. Sering disebut juga hewan spon (sponge) Pori-pori yang terdapat dalam tubuh Porifera terbentuk karena pada tubuh porifera terdapat kanal atau saluran air untuk mensirkulasikan air dalam tubuhnya. Ciri-ciri :- Habitat di laut di kedalaman 3,5 m, ada satu famili yang hidup di air tawar yaitu spongilidae - hewan multiseluler atau bersel banyak dan masih primitif atau hewan sederhana sehingga sering disebut Metazoa- struktur tubuh diploblastik aselom Porifera dikalasifikasikan berdasarkan senyawa penyusun rangka tubuh (spikula)1. Kalkarea : tubuhnya tersusun dari zat kalsium karbonat (kapur), memiliki ukuran tubuh kecil, dan hidup di laut dangkal. Contohnya : Klathrina blanca dan Sycon gelatinosum.2. Heksaktinelida : memiliki rangka tubuh dari zat silikat. Contohnya : Pheronema sp3. Demospongiae : ada yang tidak mempunyai rangka atau mempunyai rangka dari serabut spongin (zat tanduk), dan ada juga yang tersusun dari serabut spongin dan zat silikat. Contohya: a. rangka tersusun dari spongin : - Euspongia officinalis, - Euspongia mollisima, - Spongila carteri b. tanpa rangka tubuh : - Poterion sp - Oscarella sp. c. rangka dari spongin dan silikat - Corticium candelabrum
semoga membantu ^_^
4 votes Thanks 43
Adampatria01
Porifera (Latin: porus = pori,fer = membawa) atau spons atau hewan berpori adalah sebuah filum untuk hewan multiseluler yang paling sederhana. Ciri-ciri morfologinya antara lain: tubuhnya berpori (ostium) multiseluler tubuh porifera asimetri (tidak beraturan), meskipun ada yang simetri radial. berbentuk seperti tabung, vas bunga, mangkuk, atau tumbuhan warnanya bervariasi tidak berpindah tempat (sesil) Ciri-ciri anatominya antara lain: memiliki tiga tipe saluran air, yaitu askonoid, sikonoid, dan leukonoid pencernaan secara intraseluler di dalam koanosit dan amoebosit Porifera hidup secara heterotrof. Makanannya adalah bakteri dan plankton. Makanan yang masuk ke tubuhnya dalam bentuk cairan sehingga porifera disebut juga sebagai pemakan cairan. Habitat porifera umumnya di laut.
dan ferre : mempunyai. Sering disebut juga hewan spon (sponge)
Pori-pori yang terdapat dalam tubuh Porifera terbentuk karena
pada tubuh porifera terdapat kanal atau saluran air untuk mensirkulasikan
air dalam tubuhnya.
Ciri-ciri :- Habitat di laut di kedalaman 3,5 m, ada satu famili yang hidup di air
tawar yaitu spongilidae - hewan multiseluler atau bersel banyak dan masih primitif atau hewan sederhana sehingga sering disebut Metazoa- struktur tubuh diploblastik aselom
Porifera dikalasifikasikan berdasarkan senyawa penyusun rangka tubuh (spikula)1. Kalkarea : tubuhnya tersusun dari zat kalsium karbonat (kapur), memiliki ukuran tubuh kecil, dan hidup di laut dangkal. Contohnya : Klathrina blanca dan Sycon gelatinosum.2. Heksaktinelida : memiliki rangka tubuh dari zat silikat. Contohnya : Pheronema sp3. Demospongiae : ada yang tidak mempunyai rangka atau mempunyai rangka dari serabut spongin (zat tanduk), dan ada juga yang tersusun dari serabut spongin dan zat silikat. Contohya: a. rangka tersusun dari spongin : - Euspongia officinalis, - Euspongia mollisima, - Spongila carteri b. tanpa rangka tubuh : - Poterion sp
- Oscarella sp. c. rangka dari spongin dan silikat
- Corticium candelabrum
semoga membantu ^_^