Keuntungan atas penjualan sebuah barang adalah x% dari modal. Jika penjualan adalah 11 kali laba tersebut. Tentukanlah perbandingan antara P:M:L, dimana P= Penjualan, M= Modal dan L= Laba. Tolong dibantu ya
irsyad
L= 1 p = M . L = 11. 1 =11 M = P - L = 11-1 =10
p = M . L
= 11. 1
=11
M = P - L
= 11-1
=10
P:M:L = 11:10:1