Rumah adat jambi (Kajang leko) :
1. Strukturnya yang menyerupai rumah panggung dengan dua buah tangga
2. Bentuk atapnya seperti perahu serta dilengkapi cabang dengan bentuk melengkung dan saling bertemu.
3. Pada dinding-dindingnya terdapat banyak ukiran dengan motif-motif yang beragam.
Rumah adat Tambi :
1. Bentuk rumah nya persegi dan menyerupai rumah panggung.
2. Terdapat suatu kepercayaan yang mengatakan bahwa rumah adat tambi hanya boleh dibangun menghadap ke utara atau ke arah selatan saja.
3. Jumlah anak tangga membedakan derajat status sosial disana.
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Rumah adat jambi (Kajang leko) :
1. Strukturnya yang menyerupai rumah panggung dengan dua buah tangga
2. Bentuk atapnya seperti perahu serta dilengkapi cabang dengan bentuk melengkung dan saling bertemu.
3. Pada dinding-dindingnya terdapat banyak ukiran dengan motif-motif yang beragam.
Rumah adat Tambi :
1. Bentuk rumah nya persegi dan menyerupai rumah panggung.
2. Terdapat suatu kepercayaan yang mengatakan bahwa rumah adat tambi hanya boleh dibangun menghadap ke utara atau ke arah selatan saja.
3. Jumlah anak tangga membedakan derajat status sosial disana.