4.Ibu Rita membeli satu lusin tas dengan harga Rp.52.500,00 per buah . Kemudian seluruh tas itu dijual dengan harga Rp.840.000,00 . Tentukan persentase keuntungannnya/kerugiannya
Takamori37
Pembelian: 1 lusin tas @ Rp 52.500 Sehingga, harga 1 lusin pembeliannya adalah: Rp 52.500 x 12 Rp 630.000
Penjualan: Didapat total: Rp 840.000
Untung/Rugi, Tentu saja untung: Untung = Penjualan - Pembelian Untung = Rp 840.000 - Rp 630.000 Untung = Rp 210.000
Sehingga,
Jika dengan desimal (Apabila perlu) %Untung = 33,33... %
1 lusin tas @ Rp 52.500
Sehingga, harga 1 lusin pembeliannya adalah:
Rp 52.500 x 12
Rp 630.000
Penjualan:
Didapat total:
Rp 840.000
Untung/Rugi, Tentu saja untung:
Untung = Penjualan - Pembelian
Untung = Rp 840.000 - Rp 630.000
Untung = Rp 210.000
Sehingga,
Jika dengan desimal (Apabila perlu)
%Untung = 33,33... %