bagussuryah
Kotoran mata itu adalah kotoran atau debu yang masuk ke mata
0 votes Thanks 1
asrina627
Kotoran mata disebabkan dibagian dalam kelopak mata ada yang kelenjar yang megeluarkan cairan agak lengket. Cairan itu bercampur dengan air mata, melembabkan permukaan mata, mencuci mata dari kotoran halus dan bakteri dan mengalirkanya keluar mata. Cairan dan kotoran tersebut lalu mengeras menjadi kotoran mata. Saat terjadi konjungtivitis, sakit mata dan sebagainya, kotoran mata menjadi banyak, bahkan ada yang sampai melekatkan kelopak mata sehingga sulit dibuka. Selain itu munculnya kotoran mata bisa juga disebabkan oleh tersumbatnya saluran yang menghubungkan air mata ke hidung sehingga tidak bisa mencuci dan mengalirkan kotoran dan lainya dari mata.