Kegiatan berikut yang merupakan gerak sinergis otot adalah... a. Meluruskan dan membengkokkan tangan b. Menendang bola ke arah gawang c. Melangkahkan kaki ketika berjalan d. Gerak tangan memutar kunci saat membuka pintu Tolong >_< di buku tidak ada :(
ariela
Kalau menurutku d. gerak tangan memutar kunci saat membuka puntu. nama ototnya pronator teres dan pronator quadratus (yg menyebabkan telapak tangan menengadah dan menelungkup). :)
38 votes Thanks 134
aiindah
D. gerak memutar kunci saat membukan pintu karena pada saat itu tangan menelengkup dan menengadah
nama ototnya pronator teres dan pronator quadratus (yg menyebabkan telapak tangan menengadah dan menelungkup). :)