Jenis perusahaan yang kegiatannya langsung mengambil serta memanfaatkan hasil-hasil kekayaan alam seperti perusahaan pertambangan, penangkapan ikan di laut bebas, penebangan kayu legal, pengambilan rumput laut, dan lain sebagainya. Ciri-ciri perusahaan ekstraktif adalah:
-Mengambil secara langsung benda atau barang yang sejak awal tersedia di alam.
-Menjadikan hasil pengumpulan benda atau barang tersebut untuk dijual dan dimanfaatkan lebih lanjut.
Jawaban:
Ekstraktif.
Penjelasan:
Jenis perusahaan yang kegiatannya langsung mengambil serta memanfaatkan hasil-hasil kekayaan alam seperti perusahaan pertambangan, penangkapan ikan di laut bebas, penebangan kayu legal, pengambilan rumput laut, dan lain sebagainya. Ciri-ciri perusahaan ekstraktif adalah:
-Mengambil secara langsung benda atau barang yang sejak awal tersedia di alam.
-Menjadikan hasil pengumpulan benda atau barang tersebut untuk dijual dan dimanfaatkan lebih lanjut.