Syubbana
Kedudukan manusia berbeda dengan malaikat bila ditinjau dari keberadaan dan tugasnya : Bila ditempuh jalan ketaqwaan, manusia menempati posisi yang mulia disisi Allah SWT, dibanding dengan malaikat. Itulah salah satu sebab manusia diberi peran khalifah dimuka bumi. Al-Baqarah: 31-34 Sebaliknya posisi manusia terjatuh tersungkur, di bawah derajat binatang, bila daya tarik nafsu mengalahkan daya tarik ruh illahi. Q.S. At-tin : 5-6
Bila ditempuh jalan ketaqwaan, manusia menempati posisi yang mulia disisi Allah SWT, dibanding dengan malaikat. Itulah salah satu sebab manusia diberi peran khalifah dimuka bumi. Al-Baqarah: 31-34
Sebaliknya posisi manusia terjatuh tersungkur, di bawah derajat binatang, bila daya tarik nafsu mengalahkan daya tarik ruh illahi. Q.S. At-tin : 5-6