Kalimat berikut yang merupakan kalimat ajakan adalah A. Buka pintu berarti bayar rp. 3000! B. Baca buku tidak harus di perpustakaan! C. Minum obat tiga kali sehari, cukup. D. Marilah kita menjaga lingkungan bersama-sama!
Kalimat ajakan adalah suatu kalimat yang digunakan untuk mengajak orang melakukan sesuatu,biasanya dibelakang kalimat ajakan terdapat tanda seru (!) seperti kalimat perintah.
بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ❣
Jawaban:
D. Marilah kita menjaga lingkungan bersama-sama!
Penjelasan:
Kalimat ajakan adalah kalimat yg berisi tentang ajakan/mengajak seseorang untuk melakukan suatu kegiatan.
contoh kalimat ajakan:
-ayo membuang sampah pada tempat sampah!
-marilah kita sholat tepat waktu!
-marilah berolahraga agar tubuh menjadi sehat!
note:
-Biasanya kalimat ajakan menggunakan/diikuti kata ;ayo,ayolah,mari,marilah.
ٱلْحَمْدُ لِلَّٰهِ رَبِّ ٱلْعَالَمِينَ❣
Jawaban:
D. Marilah kita menjaga lingkungan bersama-sama!
Penjelasan:
Kalimat ajakan adalah suatu kalimat yang digunakan untuk mengajak orang melakukan sesuatu,biasanya dibelakang kalimat ajakan terdapat tanda seru (!) seperti kalimat perintah.
#TanpaCopas