Panjang satu gelombang adalah jarak antara titik B-D(opsiC).
Pendahuluan
Dalam kehidupan sehari-hari, kita tentu saja tidak sadar dengan keberadaan gelombang di sekitar kita. Sebelumnya apa itu pengertian gelombang sendiri? Gelombang adalah suatu getaran yang merambat melalui beberapa jenis medium contohnya zat padat, cair, bahkan gas.
Gelombang dikelompokkan menurut arah getarannya yaitu:
Gelombang transversal yang memiliki arti gelombang yang getarannya membentuk tegak lurus terhadap arah rambatnya.
Gelombang longitudinal yang memiliki arti gelombang yang getarannya membentuk sejajar atau berhimpit.
Gelombang transversal:
Gelombang transversal biasanya kita sebut dengan terdiri dari gunung dan lembah.
Gelombang longitudinal:
Gelombang longitudinal biasanya kita sebut dengan terdiri dari rapatan dan renggangan.
Selain itu, kita juga mengenal dengan sebutan gelombang bunyi. Sebenarnya, apa itu gelombang bunyi? Gelombang bunyi sama pada pengertian gelombang. Bedanya, gelombang bunyi ini digolongkan atau termasuk gelombang longitudinal.
Hal yang perlu diketahui,
Dalam gelombang transversal:
1 gunung =
1 lembah =
1 gunung + 1 lembah =
Dalam gelombang longitudinal:
1 rapatan =
1 renggangan =
1 rapatan + 1 renggangan =
Rumus-rumus:
Menentukan cepat rambat gelombang
Menentukan frekuensi gelombang
Menentukan periode gelombang
Keterangan:
v = cepat rambat gelombang
T = periode
t = waktu
f = frekuensi
= panjang gelombang
n = banyak getaran
Pembahasan
opsi A mengatakan bahwa jarak dari A ke B adalah satu gelombang. Jawabannya salah. Jika 1 rapatan saja , maka ½ rapatan menjadi .
Di gambar, A - B terdiri dari ½ rapatan & ½ renggangan sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
opsi B mengatakan bahwa jarak dari A ke D adalah satu gelombang. Jawabannyasalah.Jika 1 rapatan saja , maka ½ rapatan menjadi .
Di gambar, A - B = ½ gelombang lalu B - C = ½ gelombang lalu C - D = ½ gelombang sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
opsi C mengatakan bahwa jarak B ke D adalah satu gelombang. Jawabannya benar. Jika 1 rapatan saja , maka ½ rapatan menjadi .
Di gambar, B - C = ½ gelombang lalu C - D = ½ gelombang sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
opsi D mengatakan bahwa jarak C ke D adalah satu gelombang. Jawabannya salah. Jika 1 rapatan saja , maka ½ rapatan menjadi .
Di gambar, C - D terdiri dari ½ rapatan & ½ renggangan sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
Pelajari Lebih Lanjut
Menentukan panjang gelombang jika diketahui dari cepat rambat bunyi
Panjang satu gelombang adalah jarak antara titik B - D (opsi C).
Pendahuluan
Dalam kehidupan sehari-hari, kita tentu saja tidak sadar dengan keberadaan gelombang di sekitar kita. Sebelumnya apa itu pengertian gelombang sendiri? Gelombang adalah suatu getaran yang merambat melalui beberapa jenis medium contohnya zat padat, cair, bahkan gas.
Gelombang dikelompokkan menurut arah getarannya yaitu:
Gelombang transversal:
Gelombang transversal biasanya kita sebut dengan terdiri dari gunung dan lembah.
Gelombang longitudinal:
Gelombang longitudinal biasanya kita sebut dengan terdiri dari rapatan dan renggangan.
Selain itu, kita juga mengenal dengan sebutan gelombang bunyi. Sebenarnya, apa itu gelombang bunyi? Gelombang bunyi sama pada pengertian gelombang. Bedanya, gelombang bunyi ini digolongkan atau termasuk gelombang longitudinal.
Hal yang perlu diketahui,
1 gunung =
1 lembah =
1 gunung + 1 lembah =
1 rapatan =
1 renggangan =
1 rapatan + 1 renggangan =
Rumus-rumus:
Menentukan periode gelombang
Keterangan:
Pembahasan
Di gambar, A - B terdiri dari ½ rapatan & ½ renggangan sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
Di gambar, A - B = ½ gelombang lalu B - C = ½ gelombang lalu C - D = ½ gelombang sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
Di gambar, B - C = ½ gelombang lalu C - D = ½ gelombang sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
Di gambar, C - D terdiri dari ½ rapatan & ½ renggangan sehingga memiliki panjang gelombang yaitu:
Pelajari Lebih Lanjut
Menentukan panjang gelombang jika diketahui dari cepat rambat bunyi
Menentukan cepat rambat gelombang
Menentukan cepat rambat dan frekuensi gelombang
Detail Jawaban