1. Tindakan ekonomi adalah tindakan yang dilakukan oleh semua manusia. Yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan fisik manusia agar dapat mencapai suatu kesejahteraan. Contoh : Memilih memasak makanan sendiri atau beli diwarung dan memilih menabung atau membeli perhiasan
2. a.seseorang bekerja keras untuk mendapatkan uang yang nantinya uang itu dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhannya setiap hari.
b.ada seorang manager atau pengusaha tetap melakukan kegiatan ekonomi dengan kerja keras walaupun keuntungan dan kemakmuran sudah diraihnya. Hal ini dilakukan agar ia tampil sebagai manager yang handal dan disegani. Prestasi tsb tidak jarang membuahkan penghargaan dari pemerintah maupun kalangan pengusaha. Misalnya manager tsb digolongkan kedalam Top Manager versi sebuah majalah ekonomi dan perusahaan yang dikelolanya menerima penghargaan dari pemerintah.
c.di suatu kelurahan sedang terjadi pemilihan lurah baru. Pak Wibowo adalah salah seorang calon lurah, Ia memodali perbaikan jalan yang rusak dikampungnya, menyelenggarakan pengobatan gratis kepada masyarakat di kampungnya dengan harapan dalam pemilihan kepala desa nanti, ia mendapat dukungan dari masyarakat sekitar.
3. a.menggunakan tenaga kerja dengan upah murah
b. seorang grab mengantarkan barang ke konsumennya
c. memakai sabun setelah mandi (kegiatan menghabiskan barang)
4. a.kayu diubah menjadi kursi, kain diubah menjadi baju, dan kulit sapi diubah menjadi sepatu
b.menjual es dipantai, menjual minuman hangat ditempat dataran tinggi, dan menjual buku disekolah
c.buku dijual sesuai tahun pelajaran, es kelapa dijual diwaktu panas, dan bakso dijual pada saat hujan.
d.sepatu akan lebih mahal apabila dijual ditoko, sate lebih mahal dijual di restoran, dan tas akan lebih mahal jika diberi merk² tertentu.
5. a.air, tanah, tumbuhan, hewan dll
b.uang mesin dll
6. a.dokter, guru, dosen, dan pengacara
b.montir, sopir, koki, dan tukang las
c.tukang sapu, kuli pikul, pemulung, dan buruh tani
7. Tujuan distribusi adalah: Menyalurkan barang dari produsen ke konsumen, Membantu meratakan persebaran barang dan jasa. Memudahkan konsumen mendapatkan produk yang diperlukan.
8. a.Rumah tangga keluarga adalah kelompok masyarakat yang melakukan kegiatan konsumsi barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
b.Rumah tangga perusahaan atau yang disingkat dengan istilah RTP ini adalah sebuah kegiatan ekonomi yang akan melakukan produksi dari barang maupun jasadimana perusahaan akan berperan sebagai produsen.
c.Rumah tangga negara adalah segala urusan yang berkaitan atau menyangkut negara.
1. Tindakan ekonomi adalah tindakan yang dilakukan oleh semua manusia. Yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan fisik manusia agar dapat mencapai suatu kesejahteraan. Contoh : Memilih memasak makanan sendiri atau beli diwarung dan memilih menabung atau membeli perhiasan
2. a.seseorang bekerja keras untuk mendapatkan uang yang nantinya uang itu dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhannya setiap hari.
b.ada seorang manager atau pengusaha tetap melakukan kegiatan ekonomi dengan kerja keras walaupun keuntungan dan kemakmuran sudah diraihnya. Hal ini dilakukan agar ia tampil sebagai manager yang handal dan disegani. Prestasi tsb tidak jarang membuahkan penghargaan dari pemerintah maupun kalangan pengusaha. Misalnya manager tsb digolongkan kedalam Top Manager versi sebuah majalah ekonomi dan perusahaan yang dikelolanya menerima penghargaan dari pemerintah.
c.di suatu kelurahan sedang terjadi pemilihan lurah baru. Pak Wibowo adalah salah seorang calon lurah, Ia memodali perbaikan jalan yang rusak dikampungnya, menyelenggarakan pengobatan gratis kepada masyarakat di kampungnya dengan harapan dalam pemilihan kepala desa nanti, ia mendapat dukungan dari masyarakat sekitar.
3. a.menggunakan tenaga kerja dengan upah murah
b. seorang grab mengantarkan barang ke konsumennya
c. memakai sabun setelah mandi (kegiatan menghabiskan barang)
4. a.kayu diubah menjadi kursi, kain diubah menjadi baju, dan kulit sapi diubah menjadi sepatu
b.menjual es dipantai, menjual minuman hangat ditempat dataran tinggi, dan menjual buku disekolah
c.buku dijual sesuai tahun pelajaran, es kelapa dijual diwaktu panas, dan bakso dijual pada saat hujan.
d.sepatu akan lebih mahal apabila dijual ditoko, sate lebih mahal dijual di restoran, dan tas akan lebih mahal jika diberi merk² tertentu.
5. a.air, tanah, tumbuhan, hewan dll
b.uang mesin dll
6. a.dokter, guru, dosen, dan pengacara
b.montir, sopir, koki, dan tukang las
c.tukang sapu, kuli pikul, pemulung, dan buruh tani
7. Tujuan distribusi adalah: Menyalurkan barang dari produsen ke konsumen, Membantu meratakan persebaran barang dan jasa. Memudahkan konsumen mendapatkan produk yang diperlukan.
8. a.Rumah tangga keluarga adalah kelompok masyarakat yang melakukan kegiatan konsumsi barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
b.Rumah tangga perusahaan atau yang disingkat dengan istilah RTP ini adalah sebuah kegiatan ekonomi yang akan melakukan produksi dari barang maupun jasadimana perusahaan akan berperan sebagai produsen.
c.Rumah tangga negara adalah segala urusan yang berkaitan atau menyangkut negara.
Semoga Membantu :)