Jumlah elektron valensi dalam Xe dg nomor atom 54 adalah ...
clarapristiwari
Mata pelajaran : Kimia Kelas : X SMA Kategori : struktur atom, konfigurasi elektron Kata kunci : elektron valensi Jawaban : Unsur Xe bernomor atom 54 memiliki konfigurasi elektron yaitu : 2 8 18 18 8. Jika dikonfigurasikan sesuai aturan Auf Bau maka konfigurasinya menjadi : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6. Elektron valensi atau elektron di kulit terluar dari 54Xe adalah 8 karena kulit terluarnya kulit kelima berisi 8 elektron.
Penjelasan : Elektron valensi adalah elektron yang berada di kulit terluar dari suatu unsur. Elektron valensi suatu unsur dapat digunakan untuk mengetahui letak golongan unsur dalam sistem periodik. Penentuan jumlah elektron valensi dapat dilakukan dengan cara membuat konfigurasi elektron suatu atom pada setiap kulitnya. Ada dua cara dalam membuat konfigurasi elektron yaitu : 1. Menyusun elektron berdasarkan kulit atom Kulit K diisi maksimal 2 elektron Kulit L diisi maksimal 8 elektron Kulit M diisi maksimal 18 elektron Kulit N diisi maksimal 32 elektron dst. Contoh : 19K konfigurasinya : 2 8 8 1 Elektron valensi K = 1 •Khusus pada kulit M jika jumlah elektronnya antara 8 - 17 maka ditulis 8 dan sisanya masuk kulit N. 2. Menyusun elektron berdasarkan aturan sub kulit menurut Auf Bau, urutannya : 1s 2s 2p 3s 3p 4s 3d 4p 5s 4d 5p 6s 4f 5d 6p 7s 5f 6d 7p. Sub kulit s berisi maksimal 2 elektron Sub kulit p berisi maksimal 6 elektron Sub kulit d berisi maksimal 10 elektron Sub kulit f berisi maksimal 14 elektron Contoh : 35Br : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p5 Elektron valensi unsur Br = 7
Unsur Xe bernomor atom 54 memiliki konfigurasi elektron yaitu : 2 8 18 18 8. Jika dikonfigurasikan sesuai aturan Auf Bau maka konfigurasinya menjadi : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6. Elektron valensi atau elektron di kulit terluar dari 54Xe adalah 8 karena kulit terluarnya kulit kelima berisi 8 elektron.
Kelas : X SMA
Kategori : struktur atom, konfigurasi elektron
Kata kunci : elektron valensi
Jawaban :
Unsur Xe bernomor atom 54 memiliki konfigurasi elektron yaitu : 2 8 18 18 8. Jika dikonfigurasikan sesuai aturan Auf Bau maka konfigurasinya menjadi : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6. Elektron valensi atau elektron di kulit terluar dari 54Xe adalah 8 karena kulit terluarnya kulit kelima berisi 8 elektron.
Penjelasan :
Elektron valensi adalah elektron yang berada di kulit terluar dari suatu unsur. Elektron valensi suatu unsur dapat digunakan untuk mengetahui letak golongan unsur dalam sistem periodik. Penentuan jumlah elektron valensi dapat dilakukan dengan cara membuat konfigurasi elektron suatu atom pada setiap kulitnya. Ada dua cara dalam membuat konfigurasi elektron yaitu :
1. Menyusun elektron berdasarkan kulit atom
Kulit K diisi maksimal 2 elektron
Kulit L diisi maksimal 8 elektron
Kulit M diisi maksimal 18 elektron
Kulit N diisi maksimal 32 elektron dst.
Contoh :
19K konfigurasinya : 2 8 8 1
Elektron valensi K = 1
•Khusus pada kulit M jika jumlah elektronnya antara 8 - 17 maka ditulis 8 dan sisanya masuk kulit N.
2. Menyusun elektron berdasarkan aturan sub kulit menurut Auf Bau, urutannya : 1s 2s 2p 3s 3p 4s 3d 4p 5s 4d 5p 6s 4f 5d 6p 7s 5f 6d 7p.
Sub kulit s berisi maksimal 2 elektron
Sub kulit p berisi maksimal 6 elektron
Sub kulit d berisi maksimal 10 elektron
Sub kulit f berisi maksimal 14 elektron
Contoh :
35Br : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p5
Elektron valensi unsur Br = 7
Unsur Xe bernomor atom 54 memiliki konfigurasi elektron yaitu : 2 8 18 18 8. Jika dikonfigurasikan sesuai aturan Auf Bau maka konfigurasinya menjadi : 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6. Elektron valensi atau elektron di kulit terluar dari 54Xe adalah 8 karena kulit terluarnya kulit kelima berisi 8 elektron.