June 2019 1 21 Report
Jikalau punya harta melimpah
Janganlah lupa untuk sedekah
Supaya harta semakin berkah
Supaya harta makin faedah

Jikalau punya harta melimpah
Janganlah sampai menjadi pongah
Apalagi sampai serakah
Hingga merenggut harta yang tak sah

Sekali lagi kami ingatkan
Pada yang punya harta melimpah
Supaya harta disedekahkan
Dan jangan pongah lagi serakah
. apakah syair tersebut sesuai dengan ciri ciri syair ?
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.