Jika sisi atas dan bawah kubus dicat dg warna merah sedang sissi lain dicat dg warna biru,kemudian kubus tsb dipotong potong menjadi 64 kubus bagian tentukan banyak kubus satuan yg memiliki warna biru saja
Avicennaa
Karena di bagi menjadi 64 kubus bagian, maka panjang sisi = ³√64 = 4 kubus
jadi yg hanya berwarna biru saja 8 x 4 = 32 kubus satuan
Avicennaa
gin, kamu bayangin kubus rubik ya....kamu bayangin ada 64 kubus kecil2....yg paling memungkinkan cara menyusunnya adalah menyusun panjang =4 kubus, lebar = 4 kubus, tinggi = 4 kubus....habis itu yg atas sama bawah di cat merah....nah yg hanya di cat biru ( tanpa ada sisi yg di cat biru) kan hanya bagian tengah tuh ( bukan bagian dalam ya, bagian dalam ga kena cat).....ah mudahan paham....bingung juga mau njelasinnya
Avicennaa
pengen upload gabarnya, tapi ga bisa...maaf ya
jadi yg hanya berwarna biru saja 8 x 4 = 32 kubus satuan