Jika magnet batang dipotong menjadi tiga bagian, maka bagian yang tengah? a. tidak bersifat magnet b. hanya memiliki kutub utara c. hanya memiliki kutub selatan d. memiliki kutub utara dan selatan
JeffreyHutomo
Memiliki kutub utara dan selatan, karena setiap hasil potongan magnet akan selalu memiliki kutub positif dan negatif