Jika kamu perhatikan, rumah rayap dari hari ke hari terus bertambah besar. Dari peristiwa ini, apakah rumah rayap tersebut disebut hidup? Jelaskan alasannya!
Mauladi
Tidak karena tidak membutuhkan makanan,tidak bernapas , tidak bergerak dan tidak peka terhadap rangsang