Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jadi, skalanya c. 1:900.000
Semoga membantu :)
Jawaban:
S = 1 : 900.000
Diketahui :
Jarak pada peta (JP) = 8 cm
Jarak Sebenarnya (JS) = 72 km
Ditanya :
Skala peta (S) =……?
Jawaban :
Skala adalah suatu ukuran yang dipakai
sebagai perbandingan antara jarak pada peta/gambar dengan jarak sebenarnya.
• Ubah dulu satuan jarak sebenarnya (JS)
ke satuan cm
1 km = 100.000 cm
JS = 72 km
= 72 × 100.000
= 7.200.000 cm
• Skala peta (S)
S = JP : JS
= 8 : 7.200.000
= 1 : 900.000
Jadi skala peta adalah 1 : 900.000
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jadi, skalanya c. 1:900.000
Semoga membantu :)
Jawaban:
S = 1 : 900.000
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
Jarak pada peta (JP) = 8 cm
Jarak Sebenarnya (JS) = 72 km
Ditanya :
Skala peta (S) =……?
Jawaban :
Skala adalah suatu ukuran yang dipakai
sebagai perbandingan antara jarak pada peta/gambar dengan jarak sebenarnya.
• Ubah dulu satuan jarak sebenarnya (JS)
ke satuan cm
1 km = 100.000 cm
JS = 72 km
= 72 × 100.000
= 7.200.000 cm
• Skala peta (S)
S = JP : JS
= 8 : 7.200.000
= 1 : 900.000
Jadi skala peta adalah 1 : 900.000