Singapura merupakan negara kepulauan dengan pulau utamanya yang paling besar adalah Pulau Singapura yang dikelilingi oleh pulau-pulau lainnya, seperti pulau Ubin, Pulau Seragon, Pulau Merliman, Pulau Anyer Merbau, Pulau Seraya dan Pulau Sentosa.
Sebagian besar wilayah Singapura adalah dataran pantai dan dataran rendah dengan bagian tengah terdapat perbukitan seperti Bukit Mandai, Bukit Lanjang, Bukit Timah dan Bukit Kalang. Di tengah perbukitan terdapat tiga wadul penampungan air hujan, yaitu waduk Pierce, waduk Selatan, dan waduk Mantchie. Sungai-sungai yang mengalir di Singapura misalnya Sungai Kallang, Sungai Serangoon dan Sungai Kranji.
Penjelasan:
Karena bentang alam seperti di atas menyebabkan jenis tambang dari Singapura hanya sedikit, yaitu timah, dan bijih besi dimana untuk memenuhi kebutuhan industrinya, Singapura mengimpor dari negara lain.
Jawaban:
jenis jenis tambang singapura hanya sedikit yaitu timah dan bijih besi
Penjelasan:
Maaf kalo salah semoga membantu :)
Jawaban:
Kelas : IX
Pelajaran : IPS
Kategori : Negara-Negara di Asia Tenggara
Kata Kunci : Singapura, Hasil Tambang
Singapura merupakan negara kepulauan dengan pulau utamanya yang paling besar adalah Pulau Singapura yang dikelilingi oleh pulau-pulau lainnya, seperti pulau Ubin, Pulau Seragon, Pulau Merliman, Pulau Anyer Merbau, Pulau Seraya dan Pulau Sentosa.
Sebagian besar wilayah Singapura adalah dataran pantai dan dataran rendah dengan bagian tengah terdapat perbukitan seperti Bukit Mandai, Bukit Lanjang, Bukit Timah dan Bukit Kalang. Di tengah perbukitan terdapat tiga wadul penampungan air hujan, yaitu waduk Pierce, waduk Selatan, dan waduk Mantchie. Sungai-sungai yang mengalir di Singapura misalnya Sungai Kallang, Sungai Serangoon dan Sungai Kranji.
Penjelasan:
Karena bentang alam seperti di atas menyebabkan jenis tambang dari Singapura hanya sedikit, yaitu timah, dan bijih besi dimana untuk memenuhi kebutuhan industrinya, Singapura mengimpor dari negara lain.