Jenis gerakan yang dilakukan oleh pohon jeruk nipis serta bukti yang mendukung
GianiKirana- Gerak fototaksis: karena sel kloroplas dalam daun tersebut bergerak menuju ke bagian sel yang terkena cahaya matahari - Gerak fototropisme negative: karena ujung akar tumbuhan menjauhi akan datangnya cahaya - Geotropisme positif : karena gerak pertumbuhan akar mendekati gravitasi bumi - Kemotropisme: karena pergerakan tumbuhnya akar menjauhi arah datangnya racun - Hidrotropisme: karena gerak akar semakin mendekati air
- Gerak fototropisme negative: karena ujung akar tumbuhan menjauhi akan datangnya cahaya
- Geotropisme positif : karena gerak pertumbuhan akar mendekati gravitasi bumi
- Kemotropisme: karena pergerakan tumbuhnya akar menjauhi arah datangnya racun
- Hidrotropisme: karena gerak akar semakin mendekati air