Berdasarkan Konservasi International, sekitar 771 spesies unggas merupakan Fauna Asiatis. Sekitar 146 spesies merupakan endemik daerah paparan Sunda. Pulau Jawa dan Bali memiliki lebih dari 20 spesies endemik, Jalak Bali dan Cerek merupakan salah satu contoh Fauna Asiatis. Berdasarkan data yang ada, jumlah jenis burung di Indonesia sekitar 1598 jenis. Hal ini membuat Indonesia menempati urutan pertama sebagai negara dengan jumlah jenis burung terbanyak se-Asia.
1 votes Thanks 3
machfudz321
Mamalia,contohnya gajah dan tapir. burung, burung hantu dan gagak. ikan air tawar seperti pesut
Berdasarkan Konservasi International, sekitar 771 spesies unggas merupakan Fauna Asiatis. Sekitar 146 spesies merupakan endemik daerah paparan Sunda. Pulau Jawa dan Bali memiliki lebih dari 20 spesies endemik, Jalak Bali dan Cerek merupakan salah satu contoh Fauna Asiatis. Berdasarkan data yang ada, jumlah jenis burung di Indonesia sekitar 1598 jenis. Hal ini membuat Indonesia menempati urutan pertama sebagai negara dengan jumlah jenis burung terbanyak se-Asia.