Jawaban:
tugas pemain:
-penjaga gawang: menjaga agar bola tidak masuk ke gawang, penjaga gawang merupakan salah satu pemain yang boleh memegang bola didalam lapangan.
-bek: merupakan posisi didepan penjaga gawang, tugasnya mencegah pemain lawan memasuki kotak pinalti
-gelandang: merupakan pemain berposisi ditengah yang bertugas mengatur serangan dan juga membantu bek dalam bertahan.
-penyerang: merupakan pemain yang berposisi didepan yang bertugas untuk mencetak gol ke gawang lawan
Penjelasan:
tujuan permainan sepak bola adalah mencetak gol sebanyak mungkin, dan dapat dikatakan sebagai pemenang.
semoga bermanfaat
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
tugas pemain:
-penjaga gawang: menjaga agar bola tidak masuk ke gawang, penjaga gawang merupakan salah satu pemain yang boleh memegang bola didalam lapangan.
-bek: merupakan posisi didepan penjaga gawang, tugasnya mencegah pemain lawan memasuki kotak pinalti
-gelandang: merupakan pemain berposisi ditengah yang bertugas mengatur serangan dan juga membantu bek dalam bertahan.
-penyerang: merupakan pemain yang berposisi didepan yang bertugas untuk mencetak gol ke gawang lawan
Penjelasan:
tujuan permainan sepak bola adalah mencetak gol sebanyak mungkin, dan dapat dikatakan sebagai pemenang.
semoga bermanfaat