Perkembangan Komputer Indonesia pada Tahun 1970-an
Memasuki era 70-an, komputer mulai merambah ke lembaga pendidikan. Tepatnya pada tahun 1972 yang diprakarsai oleh Indro S.Suwandi PhD dari Universitas Indonesia yang memasukan jurusan ilmu komputer sebagai salah satu bidang studi yang bisa dipelajari oleh mahasiswanya. Guna mendukung hal ini maka dibuatlah PUSILKOM (Pusat Ilmu Komputer) UI. Melalui disiplin ilmu komputer ini, UI berharap mahasiswanya dapat membekali diri dengan kemampuan teknis komputer secara mendalam. Pada awal pembukaan, jurusan ilmu komputer ini memang kurang diminati banyak orang karena pada waktu itu komputer masih terlalu awam bagi masyarakat luas. Namun seiring dengan kesadaran masyarakat akan pentingnya teknologi justru membuat jurusan ini menjadi salah satu jurusan favorit walau masih terbatas pada beberapa kalangan tertentu.
Jawaban:
Perkembangan Komputer Indonesia pada Tahun 1970-an
Memasuki era 70-an, komputer mulai merambah ke lembaga pendidikan. Tepatnya pada tahun 1972 yang diprakarsai oleh Indro S.Suwandi PhD dari Universitas Indonesia yang memasukan jurusan ilmu komputer sebagai salah satu bidang studi yang bisa dipelajari oleh mahasiswanya. Guna mendukung hal ini maka dibuatlah PUSILKOM (Pusat Ilmu Komputer) UI. Melalui disiplin ilmu komputer ini, UI berharap mahasiswanya dapat membekali diri dengan kemampuan teknis komputer secara mendalam. Pada awal pembukaan, jurusan ilmu komputer ini memang kurang diminati banyak orang karena pada waktu itu komputer masih terlalu awam bagi masyarakat luas. Namun seiring dengan kesadaran masyarakat akan pentingnya teknologi justru membuat jurusan ini menjadi salah satu jurusan favorit walau masih terbatas pada beberapa kalangan tertentu.