Jelaskan secara singkat bentang alam Kawasan Asia Tenggara!
yulinds26
Bentang alam Asia Tenggara dibagi menjadi 2 bagian utama yaitu :
1. Daratan berbentuk Semenandung yang meliputi wilayah : a. Myanmar b. Thailand c. Laos d. Kampuchea e. Vietnam f. Malaysia bagian barat
2. Daratan berbentuk Gugusan Kepulauan maliputi wilayah : a. Filiphina b. Indonesia c. Malaysia bagian timur d. Singapura e. Timor Leste f. Brunei Darussalam
Berdasarkan garis lintangnya kawasan Asia Tenggara beriklim tropis. berikut adalah ciri cirinya : Curah hujan tinggi, karena pengaruh adanya angin muson barat.Suhu udara panas, karena berada didekat garis equator. Selain itu dikawasan Asia Tenggara juga memiliki iklim fisis yaitu : Iklim Laut : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh angin laut. hal ini terjadi karena wilayah Asia Tenggara dikelilingi laut yang luas.Iklim Gunung : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh adanya gunung-gunung tinggi.Iklim Dataran Rendah : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh adanya dataran rendah yang tersebar dikawasan Asia Tenggara.
1. Daratan berbentuk Semenandung yang meliputi wilayah :
a. Myanmar b. Thailand
c. Laos
d. Kampuchea
e. Vietnam
f. Malaysia bagian barat
2. Daratan berbentuk Gugusan Kepulauan maliputi wilayah :
a. Filiphina
b. Indonesia
c. Malaysia bagian timur
d. Singapura
e. Timor Leste
f. Brunei Darussalam
Berdasarkan garis lintangnya kawasan Asia Tenggara beriklim tropis. berikut adalah ciri cirinya :
Curah hujan tinggi, karena pengaruh adanya angin muson barat.Suhu udara panas, karena berada didekat garis equator. Selain itu dikawasan Asia Tenggara juga memiliki iklim fisis yaitu :
Iklim Laut : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh angin laut. hal ini terjadi karena wilayah Asia Tenggara dikelilingi laut yang luas.Iklim Gunung : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh adanya gunung-gunung tinggi.Iklim Dataran Rendah : yaitu iklim yang dipengaruhi oleh adanya dataran rendah yang tersebar dikawasan Asia Tenggara.