Jelaskan pengertian unsur konsitutif dan unsur deklaratif
lisdi25
Unsur konstitutif itu adalah unsur dimana terbentuknya suatu negara harus memenuhi beberapa unsur. contoh : wilayah, penduduk, pemerintah, hukum. unsur deklaratif itu adalah unsur dimana negara telah mendeklarasikan bahwa negaranya sudah berdiri dan terbentuk
unsur deklaratif itu adalah unsur dimana negara telah mendeklarasikan bahwa negaranya sudah berdiri dan terbentuk