Jelaskan pengertian sumber daya adaptor beserta bagian nya
nanibaho
Sumber daya adaptor adalah pesawat/ alat yang dapat mengubah arus searah (direck current). Arus bolak balik (AC) dihasilkan oleh generator melalui sebuah pembangkit listrik baik PLTA, PLTU, PLTPB, PLTN yang lebih dikenal dengan PLN (Perusahaan Listrik Negara). Arus searah (DC) dihasilkan oleh elemen kering atau baterai dan elemen basah atau aki. Keuntungan aki atau accumulator dapat diisi kembali jika beda tegangannya sudah habis. Perusahaan Listrik Negara (PLN) menghasilkan arus kuat dan arusnya bolak balik sedangkan semua pesawat elektronika menggunakan arus lemah dan searah/ rata. Tujuan pembuatan pesawat sumber daya adaptor adalah menggantikan posisi baterai maupun aki. Di dalam pesawat radio, televisi, tape recorder, amplifier, komputer, VCD, DVD ataupun CD player terdapat adaptor termasuk semua alat pengisi baterai atau carger handphone. Dengan menggunakan adaptor berarti mengurangi pemborosan biaya dan lebih hemat. Skema Blok Pesawat Adaptor: A-B-C-D-E Keterangan: A = Bagian input tegangan (AC 220V) B = Bagian penurun tegangan C = Bagian penyearah arus D = Bagian penstabil tegangan E = Bagian output tegangan (DC 3 s/d 12V) Fungsi bagian-bagian pesawat adaptor Bagian input: berfungsi sebagai masukan tegangan jalajala atau tegangan PLN. Bagian penurun tegangan: berfungsi mengubah tegangan jala-jala PLN 220 VAC menjadi tegangan konsumen 3 s/d 12 VAC. Bagian penyearah penata arus: berfungsi untuk mengubah arus bolak-balik (AC) menjadi arus searah atau arus rata (DC). Bagian penstabil tegangan: berfungsi menstabilkan tegangan yang dihasilkan sehingga benar-benar mendekati tegangan/ arus yang dihasilkan baterai atau aki. Bagian output: berfungsi mengeluarkan teganganyang dihasilkan adaptor ke Sumber daya adaptor adalah pesawat/ alat yang dapat mengubah arus searah (direck current). Arus bolak balik (AC) dihasilkan oleh generator melalui sebuah pembangkit listrik baik PLTA, PLTU, PLTPB, PLTN yang lebih dikenal dengan PLN (Perusahaan Listrik Negara). Arus searah (DC) dihasilkan oleh elemen kering atau baterai dan elemen basah atau aki. Keuntungan aki atau accumulator dapat diisi kembali jika beda tegangannya sudah habis. Perusahaan Listrik Negara (PLN) menghasilkan arus kuat dan arusnya bolak balik sedangkan semua pesawat elektronika menggunakan arus lemah dan searah/ rata. Tujuan pembuatan pesawat sumber daya adaptor adalah menggantikan posisi baterai maupun aki. Di dalam pesawat radio, televisi, tape recorder, amplifier, komputer, VCD, DVD ataupun CD player terdapat adaptor termasuk semua alat pengisi baterai atau carger handphone. Dengan menggunakan adaptor berarti mengurangi pemborosan biaya dan lebih hemat. Skema Blok Pesawat Adaptor: A-B-C-D-E Keterangan: A = Bagian input tegangan (AC 220V) B = Bagian penurun tegangan C = Bagian penyearah arus D = Bagian penstabil tegangan E = Bagian output tegangan (DC 3 s/d 12V) Fungsi bagian-bagian pesawat adaptor Bagian input: berfungsi sebagai masukan tegangan jalajala atau tegangan PLN. Bagian penurun tegangan: berfungsi mengubah tegangan jala-jala PLN 220 VAC menjadi tegangan konsumen 3 s/d 12 VAC. Bagian penyearah penata arus: berfungsi untuk mengubah arus bolak-balik (AC) menjadi arus searah atau arus rata (DC). Bagian penstabil tegangan: berfungsi menstabilkan tegangan yang dihasilkan sehingga benar-benar mendekati tegangan/ arus yang dihasilkan baterai atau aki. Bagian output: berfungsi mengeluarkan teganganyang dihasilkan adaptor ke pesawat pemakai.
5 votes Thanks 9
iboed
Adaptor secara umum diartikan sebagai sumber daya kecil, yang mengkonversi tegangan jala2 (AC) menjadi tegangan DC rendah. bagian utama dari adaptor adalah : 1. transformator penurun tegangan, 2. dioda penyearah, untuk mengubah tegangan AC menjadi tegangan DC, 3. rangkaian filter, menggunakan kapasitor sebagai penghapus atau pembatas ripple, sehingga tegangan keluarannya menjadi lebih baik.
Pada beberapa design yg lebih baik, juga menggunakan IC regulator agar keluarannya stabil, walaupun ada perubahan dalam toleransi tertentu pada tegangan AC di inputnya.
bagian utama dari adaptor adalah :
1. transformator penurun tegangan,
2. dioda penyearah, untuk mengubah tegangan AC menjadi tegangan DC,
3. rangkaian filter, menggunakan kapasitor sebagai penghapus atau pembatas ripple, sehingga tegangan keluarannya menjadi lebih baik.
Pada beberapa design yg lebih baik, juga menggunakan IC regulator agar keluarannya stabil, walaupun ada perubahan dalam toleransi tertentu pada tegangan AC di inputnya.