Jelaskan pengertian membran sel plasma bersifat semipermiabel dan selektif
Pillo
Selektif Permeable maksudnya hanya dapat dilalui oleh molekul - molekul berukuran tertentu saja. tujuannya agar sel plasma yang di butuhkan saja yang dapat di lalui oleh membran sel ini sedangkan zat yang berbahaya lainnya tidak dapat melalui membran sel ini.
Membran sel plasma bersifat semipermiable karena agar dapat mengatur keluar masuknya molekul - molekul. hal ini sangan penting untuk mempertahankan zat - zat yang berguna agar tidak keluar sel.
0 votes Thanks 1
Chanie
Selektif permeabel, artinya hanya dapat dilalui molekul-molekul tertentu seperti glukosa, asam amino, gliserol, dan berbagai ion.Membran plasma berfungsi melindungi isi sel, mengatur keluar masuknya berbagai zat dan sebagai tempat reaksi respirasi dan oksidasi.
Membran sel plasma bersifat semipermiable karena agar dapat mengatur keluar masuknya molekul - molekul. hal ini sangan penting untuk mempertahankan zat - zat yang berguna agar tidak keluar sel.