Jelaskan pembentukan BPUPKi beserta hasil sidangnya
icachaa31
Pembentukan BPUPKI pada tanggal 1 Maret 1945 karena Gerakan Tiga A yang dibentuk Jepang gagal menjalankan tugasnya hingga BPUPKI dibentuk. Sidang I : 29 Mei-1 Juni 1945 membahas mengenai Dasar Negara. Sidang II : 10-17 Juli 1945 membahas Rancangan UUD. Yang dilaksanakan di gedung Chuo Sangi In (Gedung Pancasila)
Sidang I : 29 Mei-1 Juni 1945 membahas mengenai Dasar Negara.
Sidang II : 10-17 Juli 1945 membahas Rancangan UUD.
Yang dilaksanakan di gedung Chuo Sangi In (Gedung Pancasila)