Jelaskan mengenai struktur dinding sel pada bakteri
kristinindayati
Dinding sel bakteri memiliki struktur yang agak kaku yang terletak di luar membran sel. Peranan dinding sel tersebut adalah untuk mempertahankan bentuk sel dan mencegah sel mengalami lisis.
Komponen utama dari dinding sel bakteri adlah peptidoglikan atau disebut juga dengan murein.
Komponen utama dari dinding sel bakteri adlah peptidoglikan atau disebut juga dengan murein.