Ayuky
Mekanisme osmosis, yaitu pergerakan molekul air melalui membran semipermeabel selalu dari larutan hipotonik menuju ke larutan hipertonik, sehingga perbandingan konsentrasi zat terlarut kedua larutan seimbang (isotonik).
Contohnya adalah jika kita merendam kentang dalam larutan gula, maka kentang tersebut akan kehilangan kekakuannya. Hal ini disebabkan karena larutan gula bersifat hipertonik, sedangkan air di dalam sel-sel kentang bersifat hipotonik, sehingga air di dalam sel-sel kentang akan keluar ke dalam larutan gula tersebut.
Contohnya adalah jika kita merendam kentang dalam larutan gula, maka kentang tersebut akan kehilangan kekakuannya. Hal ini disebabkan karena larutan gula bersifat hipertonik, sedangkan air di dalam sel-sel kentang bersifat hipotonik, sehingga air di dalam sel-sel kentang akan keluar ke dalam larutan gula tersebut.