Jelaskan latar belakang kedatangan bangsa Barat ke dunia timur
WiasPutri
Sebenarnya tujuan utama bangsa eropa datang ke indonesia adalah untuk mencari rempah-rempah yang akan dikirim ke negara asalnya dan sebagian dijual. Alasan negara eropa mencari rempah-rempah adalah karena negara eropa yang beriklim sub tropis membuat mereka tidak dapat menghasilkan rempah-rempah sendiri. Setelah datang ke indonesia dan melihat bahwa peribumi sangat ramah dan membuka tangan kepada negara eropa, disitulah muncul tujuan-tujuan lain salah satunya ingin menjadikan Indonesia sebagai wilayah jajahannya
24 votes Thanks 92
ainsyirah77
Mencari rempah-rempah,, ingin memonopoli perdagangan dan milik indonesia,, serta menjajah indonesia .
Setelah datang ke indonesia dan melihat bahwa peribumi sangat ramah dan membuka tangan kepada negara eropa, disitulah muncul tujuan-tujuan lain salah satunya ingin menjadikan Indonesia sebagai wilayah jajahannya