Kaitan pasar dengan distribusi adalah distibusi ialah jembatan bagi produsen dalam menyalurkan barang produksi kepada konsumen, sedangkan pasar ialah salah satu wadah atau tempat untuk kegiatan distribusi melaksanakan tugasnya, yaitu menyalurkan barang produksi yaitu dari produsen kepada konsumen.
Pembahasan
Distribusi merupakan penyebaran dan penyaluran barang dari produsen agar sampai ke tangan konsumen (saluran distribusi). Orang yang melaksanakan kegiatan penyaluran barang disebut Distributor. Tujuan penyaluran distirbusi adalah sebagai berikut :
1. Menyalurkan barang dari produsen untuk konsumen.
2. Meningkatkan jaminan sebuah produk dapat berlangsung secara kontinuitas.
3. Kebutuhan konsumen terhadap barang dan jasa dapat terpenuhi.
4. Supaya hasil produksi dapat lebih berguna untuk masyarakat.
Seadngkan, Pasar ialah suatu tempat dimana pembeli dan penjual bertemu dengan tujuan untuk melaksanakan transaksi jual dan beli suatu barang ataupun jasa.
Fungsi pasar, antara lain :
1. Fungsi pementukan harga, yaitu pasar menjadi tempat untuk menentukan atau menetapkan nilai atau harga dari suatu barang.
2. Fungsi distribusi, yaitu pasar mempermudah produsen dalam menyalurkan atau mendistribusikan barang produksinya kepada pembeli secara langsung.
3. Fungsi promosi, yaitu pasar menjadi tempat yang tepat untuk produsen yang ingin mempromosikan atau memperkenalkan barang produksinya kepada pembeli.
Adapun beberapa keterkaitan antara distribusi dengan pasar, antara lain :
1. Memberikan kemudahan bagi konsumen dalam melakukan kegiatan konsumsi.
2. Menciptakan atau memberikan harga terhadap suatu barang dengan relatif stabil.
3. Wadah bagi produsen agar bisa mempertahankan kegiatan penjualan produknya serta keuntungannya.
4. Menaikkan tingkat penjualan serta efisiensi perusahaan.
Pelajari Lebih Lanjut
Okay adik-adik! Demikianlah jawaban dari kakak, Semoga bisa membantu dan bermanfaat yaa!! Semangat belajarnya adik-adik. Nah untuk menambah dan memperluas pengetahuan adik-adik tentang materi lainnya, kalian bisa buka link di bawah ini :
Baca tentang “mengapa penyaluran barang/jasa kepada konsumen harus dilakukan secara merata” di brainly.co.id/tugas/18992174
Verified answer
Kaitan pasar dengan distribusi adalah distibusi ialah jembatan bagi produsen dalam menyalurkan barang produksi kepada konsumen, sedangkan pasar ialah salah satu wadah atau tempat untuk kegiatan distribusi melaksanakan tugasnya, yaitu menyalurkan barang produksi yaitu dari produsen kepada konsumen.
Pembahasan
Distribusi merupakan penyebaran dan penyaluran barang dari produsen agar sampai ke tangan konsumen (saluran distribusi). Orang yang melaksanakan kegiatan penyaluran barang disebut Distributor. Tujuan penyaluran distirbusi adalah sebagai berikut :
1. Menyalurkan barang dari produsen untuk konsumen.
2. Meningkatkan jaminan sebuah produk dapat berlangsung secara kontinuitas.
3. Kebutuhan konsumen terhadap barang dan jasa dapat terpenuhi.
4. Supaya hasil produksi dapat lebih berguna untuk masyarakat.
Seadngkan, Pasar ialah suatu tempat dimana pembeli dan penjual bertemu dengan tujuan untuk melaksanakan transaksi jual dan beli suatu barang ataupun jasa.
Fungsi pasar, antara lain :
1. Fungsi pementukan harga, yaitu pasar menjadi tempat untuk menentukan atau menetapkan nilai atau harga dari suatu barang.
2. Fungsi distribusi, yaitu pasar mempermudah produsen dalam menyalurkan atau mendistribusikan barang produksinya kepada pembeli secara langsung.
3. Fungsi promosi, yaitu pasar menjadi tempat yang tepat untuk produsen yang ingin mempromosikan atau memperkenalkan barang produksinya kepada pembeli.
Adapun beberapa keterkaitan antara distribusi dengan pasar, antara lain :
1. Memberikan kemudahan bagi konsumen dalam melakukan kegiatan konsumsi.
2. Menciptakan atau memberikan harga terhadap suatu barang dengan relatif stabil.
3. Wadah bagi produsen agar bisa mempertahankan kegiatan penjualan produknya serta keuntungannya.
4. Menaikkan tingkat penjualan serta efisiensi perusahaan.
Pelajari Lebih Lanjut
Okay adik-adik! Demikianlah jawaban dari kakak, Semoga bisa membantu dan bermanfaat yaa!! Semangat belajarnya adik-adik. Nah untuk menambah dan memperluas pengetahuan adik-adik tentang materi lainnya, kalian bisa buka link di bawah ini :
Baca tentang “mengapa penyaluran barang/jasa kepada konsumen harus dilakukan secara merata” di brainly.co.id/tugas/18992174
Cek juga tentang soal ini “fungsi pasar sebagai sarana distribusi ialah” di brainly.co.id/tugas/10329360
Baca juga mengenai “macam-macam pasar” di brainly.co.id/tugas/10129032
Semoga berhasil dan Jangan lupa jadikan JAWABAN TERBAIK ya!!!
Detail Jawaban
Kelas : 5
Pelajaran : Ilmu Sosial
Kategori : Bab 4 – Jenis Usaha dan Kegiatan Ekonomi di Indonesia
Kode : 5.10.2004
Kata Kunci : pasar, distribusi, fungsi, keterkaitan, kaitan, konsumen, konsumsi, produsen, produksi, distributor.