Didalam ilmu bahasa dan ilmu analitik, kita mengkaji dan menganalisis suatu masalah atau suatu teks berita menggunakan pendekatan 5 W 1H (what, where, when, why, who dan how).
Sama halnya dengan pendekatan yang dilakukan dalam ilmu Geografi. Geografi memiliki pendekatan melalui konsep wilayah atau konsep keruangan. Pendekatan ini mendasarkan pada perbedaan lokasi dari sifat-sifat nya seperti perbedaan struktur, pola, dan proses. Para ahli geografi dalam mencari faktor-faktor yang terkait dengan konsep diatas untuk mengetahui pola dan perubahan yang terjadi, mereka menggunakan analisis masalah dengan metode 5W 1H. Hal ini dilakukan untuk mengetahui dan bisa memprediksi perubahan yang lebih baik terkait dengan konsep keruangan.
Didalam ilmu bahasa dan ilmu analitik, kita mengkaji dan menganalisis suatu masalah atau suatu teks berita menggunakan pendekatan 5 W 1H (what, where, when, why, who dan how).
Sama halnya dengan pendekatan yang dilakukan dalam ilmu Geografi.
Geografi memiliki pendekatan melalui konsep wilayah atau konsep keruangan.
Pendekatan ini mendasarkan pada perbedaan lokasi dari sifat-sifat nya seperti perbedaan struktur, pola, dan proses.
Para ahli geografi dalam mencari faktor-faktor yang terkait dengan konsep diatas untuk mengetahui pola dan perubahan yang terjadi, mereka menggunakan analisis masalah dengan metode 5W 1H.
Hal ini dilakukan untuk mengetahui dan bisa memprediksi perubahan yang lebih baik terkait dengan konsep keruangan.