Jelaskan hubungan antara pembukaan UUD dengan batang tubuh UUD 1945
Rafael0174
Pembukaan UUD 1945 merupakan suasana kebatinan Undang - Undang Dasar Negara Indonesia Serta mewujudkan cita hukum dasar Negara,baik tertulis maupun tidak tertulis dan pokok - pokok pikiran tersebut dijelaskan dalam pasal UUD 1945
Batang Tubuh UUD 1945 terdiri dari rangkaian pasal-pasal merupakan perwujudan pokok-pokok pikiran yg terkandung dalam pembukaan UUD 1945 yang tidak lain adalah pokok pikiran : Persatuan Indonesia, Keadilan sosial, Kedaulatan rakyat berdasarkan atas kerakyatan dan permusyawaratan/perwakilan dan Ketuhanan yg maha esa. menurut dasar kemanusiaan yg adil dan beradab
merupakan suasana kebatinan Undang - Undang Dasar Negara Indonesia Serta mewujudkan cita hukum dasar Negara,baik tertulis maupun tidak tertulis dan pokok - pokok pikiran tersebut dijelaskan dalam pasal UUD 1945
Batang Tubuh UUD 1945
terdiri dari rangkaian pasal-pasal merupakan perwujudan pokok-pokok pikiran yg terkandung dalam pembukaan UUD 1945
yang tidak lain adalah pokok pikiran :
Persatuan Indonesia, Keadilan sosial, Kedaulatan rakyat berdasarkan atas kerakyatan dan permusyawaratan/perwakilan
dan Ketuhanan yg maha esa. menurut dasar kemanusiaan yg adil dan beradab