Jelaskan gerak burung terbang yang menerapkan hukum III newton !
nandsilver
Hukum 3 newton menjelaskan tentang aksi dan reaksi. Ketika burung mengepakkan sayapnya (arah sayap ke bawah) maka tubuhnya akan terangkat ke atas, sehingga burung tersebut bisa terbang. Jadi, aksi yang diberikan burung adalah mengepakkan sayap, dan reaksi yang diterimanya adalah tubuhnya terangkat/terbang