sitihumairaal
Jika kita melihat pembagian akor berdasarkan peranan dan fungsinya, maka kita akan bisa melihat 3 (tiga) macam jenis akor yang utama, yaitu akor mayor, akor minor, dan akor half diminished. Tiga akor mayor yang telah disebutkan di atas inilah yang disebut sebagai akor pokok atau akor utama (primary chords). Jadi sebagai akor pokok adalah Tonika, Sub Dominan, dan Dominan. Untuk tangga nada dengan kunci do = C, maka akor pokoknya yang merupakan akor mayor adalah : Akor C Mayor yang berperan sebagai Tonika Akor F Mayor yang berperan sebagai Sub Dominan Akor G Mayor yang berperan sebagai Dominan
- membantu mengaransemen lagu
- memudahkan menciptakan lagu
-menciptakan nada-nada harmonis