Jelaskan dengan tinjauan fisika perbedaan antara pisau tumpul dan pisau tajam ketika keduanya di gunakan untuk memotong daging ?
sitiwarda
Pisau tumpul : pada saat memotong daging akan kesulitan, karena tekanan pisau kecil.
Sedangkan pada pisau yang tajam, akan lebih mudah karena tekanan pisau besar.
sesuai dengan rumus tekanan : gaya / luas permukaan
Jadi semakin besar gaya yang diberikan pada benda,maka semakin besar pula tekanannya, dan semakin besar luas permukaannya maka tekanannya semakin kecil.
karena tekanan berbanding lurus dengan gaya yang diberikan dan berbanding terbalik dengan luas permukaannya
Sedangkan pada pisau yang tajam, akan lebih mudah karena tekanan pisau besar.
sesuai dengan rumus tekanan : gaya / luas permukaan
Jadi semakin besar gaya yang diberikan pada benda,maka semakin besar pula tekanannya, dan semakin besar luas permukaannya maka tekanannya semakin kecil.
karena tekanan berbanding lurus dengan gaya yang diberikan dan berbanding terbalik dengan luas permukaannya