VhienaSistem penamaan ganda (binomial nomenclatur) ini ada dalam buku Pinax Theatri Botanici (1632) karya Caspar Bauhin. Dalam buku ini diterapkan sistem nama ganda bagi tumbuhan. Tetapi, Linnaeus lah yang dianggap sebagai pencipta sistem penamaan ganda ini (Binomial Nomenclatur). Hal ini mungkin saja dikarenakan Carolus Linnaeus yang secara konsisten menerapkan sistem penamaan tersebut dalam bukunya Species Plantarum (1753).Binomial nomenklatur artinya penamaan dengan dua kata. Jadi semua makhluk hidup diberi nama yang terdiri atas 2 kata dari Bahasa Latin atau yang dilatinkan
sekian semoga membantu
2 votes Thanks 7
natashafunay
kak mau tanya nama binomial nomenklatur dari tanaman pisang?
Vhiena
nama ilmiah dari beberapa makhluk hidup di bawah ini berdasarkan binomial nomenklatur
A. Tanaman pisang
B. Tanaman padi
C. Badak jawa
D. Gajah sumatra
E. Kucing rumah
Vhiena
jwbnya : A. Musa paradisiaca
B. Oryz sativa L.
C. Rhinoceros sondaicus
D. Elephas maximus sumatranus
E. Felis silvestris catus atau Felis catus
sekian semoga membantu