Seorang muslim diperintahkan oleh Allah untuk memiliki perilaku hidup hemat dan hidup sederhana. Adapun ayat A-Quran yang menerangkan tentang perilaku hidup hemat dan hidup sederhana yaitu dalam Surah Al-Isra ayat 26 dan 27 yang berbunyi:
Latin: wa aati żal-qurbaa ḥaqqahụ wal-miskaiina wabnas-sabiili wa laa tubażżir tabżiiraa.
Artinya: "Dan berikanlah kepada keluarga-keluarga yang dekat akan haknya, kepada orang miskin dan orang yang dalam perjalanan dan janganlah kamu menghambur-hamburkan (hartamu) secara boros." (Q.S. Al-Isra: 26)
Latin: Wallażiina iżaa anfaqụ lam yusrifụ wa lam yaqturụ wa kaana baina żaalika qawaamaa
Artinya: "Dan orang-orang yang apabila membelanjakan (harta), mereka tidak berlebihan, dan tidak (pula) kikir, dan adalah (pembelanjaan itu) di tengah-tengah antara yang demikian." (Q.S. Al-Furqan: 67)
Latin: Wa anfiqụ fii sabiilillaahi wa laa tulqụ bi`aidiikum ilat-tahlukati wa aḥsinụ, innallaaha yuḥibbul-muḥsiniin.
Artinya: "Dan belanjakanlah (harta bendamu) di jalan Allah, dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan, dan berbuat baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik." (Q.S. Al-Baqarah: 195)
Verified answer
Seorang muslim diperintahkan oleh Allah untuk memiliki perilaku hidup hemat dan hidup sederhana. Adapun ayat A-Quran yang menerangkan tentang perilaku hidup hemat dan hidup sederhana yaitu dalam Surah Al-Isra ayat 26 dan 27 yang berbunyi:
وَءَاتِ ذَا ٱلْقُرْبَىٰ حَقَّهُۥ وَٱلْمِسْكِينَ وَٱبْنَ ٱلسَّبِيلِ وَلَا تُبَذِّرْ تَبْذِيرًا
Latin: wa aati żal-qurbaa ḥaqqahụ wal-miskaiina wabnas-sabiili wa laa tubażżir tabżiiraa.
Artinya: "Dan berikanlah kepada keluarga-keluarga yang dekat akan haknya, kepada orang miskin dan orang yang dalam perjalanan dan janganlah kamu menghambur-hamburkan (hartamu) secara boros." (Q.S. Al-Isra: 26)
إِنَّ ٱلْمُبَذِّرِينَ كَانُوٓا۟ إِخْوَٰنَ ٱلشَّيَٰطِينِ ۖ وَكَانَ ٱلشَّيْطَٰنُ لِرَبِّهِۦ كَفُورًا
Latin: innal-mubażżiriina kaanuu ikhwaanasy-syayaaṭiin, wa kaanasy-syaiṭaanu lirabbihii kafụraa.
Artinya: "Sesungguhnya pemboros-pemboros itu adalah saudara-saudara syaitan dan syaitan itu adalah sangat ingkar kepada Tuhannya." (Q.S. Al-Isra: 27)
pembahasan:
Selain itu beberapa ayat Al-Quran yang membahas tentang hidup hemat dan sederhana.
1. Quran Surat Al-Furqan Ayat 67
وَٱلَّذِينَ إِذَآ أَنفَقُوا۟ لَمْ يُسْرِفُوا۟ وَلَمْ يَقْتُرُوا۟ وَكَانَ بَيْنَ ذَٰلِكَ قَوَامًا
Latin: Wallażiina iżaa anfaqụ lam yusrifụ wa lam yaqturụ wa kaana baina żaalika qawaamaa
Artinya: "Dan orang-orang yang apabila membelanjakan (harta), mereka tidak berlebihan, dan tidak (pula) kikir, dan adalah (pembelanjaan itu) di tengah-tengah antara yang demikian." (Q.S. Al-Furqan: 67)
2. Quran Surat Al-Baqarah Ayat 195
وَأَنفِقُوا۟ فِى سَبِيلِ ٱللَّهِ وَلَا تُلْقُوا۟ بِأَيْدِيكُمْ إِلَى ٱلتَّهْلُكَةِ ۛ وَأَحْسِنُوٓا۟ ۛ إِنَّ ٱللَّهَ يُحِبُّ ٱلْمُحْسِنِينَ
Latin: Wa anfiqụ fii sabiilillaahi wa laa tulqụ bi`aidiikum ilat-tahlukati wa aḥsinụ, innallaaha yuḥibbul-muḥsiniin.
Artinya: "Dan belanjakanlah (harta bendamu) di jalan Allah, dan janganlah kamu menjatuhkan dirimu sendiri ke dalam kebinasaan, dan berbuat baiklah, karena sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berbuat baik." (Q.S. Al-Baqarah: 195)