JELASKAN BAGAIMANA SUMBER DAYA ALAM DAN SUMBER DAYA MANUSIA MEMPENGARUHI KEINGINAN MANUSIA DALAM MEMENUI KEBUTUHAN !
niza18
Tingginya tingkat sdm akan mempengaruhi tingkat konsumsi juga. kalau sdmnya tinggi, otomatis penghasilan rata-rata juga tinggi. sehingga keinginan untuk memenuhi kebutuhan itu muncul karena kita memiliki penghasilan (sebagai akibat tingkat sdm yang baik).
semakin tinggi tingkat sda, maka semakin banyak juga alat pemuas kebutuhan. jadi, memicu keinginan untuk memenuhi kebutuhan. tetapi, lama kelamaan, sda akan semakin berkurang jika digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia saja tanpa ada keinginan untuk memperbaruinya. Semoga membantu.
semakin tinggi tingkat sda, maka semakin banyak juga alat pemuas kebutuhan. jadi, memicu keinginan untuk memenuhi kebutuhan. tetapi, lama kelamaan, sda akan semakin berkurang jika digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia saja tanpa ada keinginan untuk memperbaruinya.
Semoga membantu.