Jelaskan bagaimana campuran antara Asam Asetat dengan Natrium Etanoat dapat bertindak sebagai larutan penyangga
nb: Asam Asetat CH3COOH Natrium Asetat CH3COONa
Jumaida
Asam etanot itu kan merupakan asam lemah, jadi posisi kesetimbangan akan bergeser ke arah kiri setelah ditambahkan dengan natrium etanot dlm jumlah yang banyak,ujung posisi kesetimbangan selanjutnya bergeser ke arah kiri. karena itu larutan akan mengandung: banyak asam etanot yg tidak terionisasi, banyak ion etanot dari natrium etanot,cukup ion hidorgen membuat larutan menjadi bersifat asam jadi merupakan larutan penyangga asam
setelah ditambahkan dengan natrium etanot dlm jumlah yang banyak,ujung posisi kesetimbangan selanjutnya bergeser ke arah kiri.
karena itu larutan akan mengandung:
banyak asam etanot yg tidak terionisasi, banyak ion etanot dari natrium etanot,cukup ion hidorgen membuat larutan menjadi bersifat asam
jadi merupakan larutan penyangga asam